28.11.11

Fungsi bass dalam band

Banyak orang mengira bahwa bass dalam band itu hanya sebagai pelengkap, sehingga kurang diminati orang untuk mempelajarinya. Hal itu salah besar karena sebenarnya bass itu berfungsi sebagai pengisi irama atau groove. Fungsi bass tidak kalah Penting dengan drum, Karena dapat membuat musik lebih hidup. Prinsipnya bass mengunci irama dan kord alat musik lain sehingga dapat nembantu penyanyi atau pemusik lain untuk fokus pada nada yg dimainkan, apalagi dalam musik jazz yg kaya improvisasi. Jadi sebagai pemain bass tugasnya adalah nembuat lagu itu lebih hidup dan dan menciptakan variasi chord lewat akar kord yg dimainkan tanpa merubah lagu secara keseluruhan


Disusun oleh http://lesgitarmurahdanpraktis.blogspot.com